Kembangkan Bisnis Workspace Konsep Virtual Office dengan KTA

Untuk meng-upgrade bisnis sewa workspace, salah satu opsi layanan baru yang bisa dikembangkan adalah sewa virtual office. Virtual office adalah tren terkini untuk menyewa ruang kerja virtual.

Meskipun berupa konsep virtual office, Ada banyak fasilitas yang wajib Anda sediakan untuk para client. Untuk mengembangkan bisnis kekinian yang satu ini, Anda bisa memanfaatkan KTA yang juga sudah banyak digunakan oleh para pebisnis.

Fasilitas yang Wajib Anda Sediakan pada Bisnis Virtual Office

Saat pandemi COVID-19 menyerang seluruh dunia, banyak perusahaan yang akhirnya memutuskan untuk bekerja secara virtual. Sejak saat itu, konsep virtual office pun semakin menjamur hingga hari ini.

Jika Anda tertarik untuk mengembangkan ide bisnis ini, pastikan untuk menyediakan beberapa fasilitas wajib berikut.

●       Penggunaan Ruangan Meeting

Ruang meeting tentulah menjadi bagian penting dalam sebuah perusahaan. Para pengusaha umumnya menggunakan ruang meeting untuk melaksanakan pertemuan dengan para vendor ataupun tim internal mereka.

Agar para client merasa nyaman saat melakukan meeting, maka sebaiknya Anda menyediakan beberapa komputer layanan internet dengan koneksi terbaik hingga mail handling.

Tak ketinggalan pula beberapa fasilitas pelengkap ruang meeting lainnya seperti proyektor hingga whiteboard.

Silahkan menggunakan KTA bunga rendah untuk memenuhi segala kebutuhan pengembangan bisnis workspace virtual Anda.

●       Layanan Telepon

Para penyedia jasa virtual office juga wajib menyediakan layanan telepon kantor. Dengan tersedianya layanan nomor telepon yang jelas maka maka perusahaan virtual office Anda pun akan memiliki kesan yang lebih profesional.

Tak hanya itu saja, para client yang ingin menggunakan jasa bisnis Anda juga akan lebih mudah untuk berkomunikasi dengan perusahaan Anda.

●       Resepsionis/Front Office

Selain menghadirkan layanan nomor telepon, setiap perusahaan atau kantor juga wajib memiliki layanan resepsionis atau front office. Para petugas resepsionis umumnya memiliki jobdesk utama untuk menyapa, berkomunikasi hingga melayani para pengunjung terkait tujuan mereka datang berkunjung ke tempat Anda.

Meskipun terlihat simple untuk dilaksanakan akan tetapi menjadi resepsionis tak semudah yang terlihat loh. Resepsionis yang profesional mengembang tugas penting bagi sebuah perusahaan di mana mereka adalah presentasi layanan kantor tempat mereka bekerja.

Oleh sebab itu, selektiflah dalam memilih resepsionis agar kantor virtual office Anda memiliki kesan yang positif di mata para pengunjung.

Di sisi lain, Anda perlu merogoh kocek lebih dalam untuk menggaji para resepsionis yang profesional, gesit dan ramah terhadap tamu. Jika memungkinkan, Anda juga bisa mengikutsertakan resepsionis Anda pada program pelatihan resepsionis agar mereka benar-benar menjadi seorang resepsionis andal.

Meskipun harus menggelontorkan banyak uang, akan tetapi skill mereka tentu saja akan sangat bermanfaat bagi para calon penyewa virtual office. Untuk memenuhi kebutuhan jasa resepsionis ini, silahkan memanfaatkan KTA bunga rendah lebih dulu.

Keuntungan Workspace Virtual Office untuk Para Client

Banyak pebisnis melirik konsep workspace virtual office karena dianggap memiliki banyak keuntungan dari segi materi dan juga produktivitas. Tak heran, jika bisnis yang satu ini semakin menjamur di mana-mana.

Berikut adalah beberapa kelebihan menggunakan workspace virtual office dibandingkan kantor konvensional.

●       Hemat Biaya

Para penyewa virtual office menganggap penggunaan konsep workspace dunia maya lebih menghemat biaya operasional mereka.

Mereka juga tidak perlu repot-repot lagi menyediakan berbagai instalasi perlengkapan kantor karena telah disediakan oleh penyedia workspace virtual office itu sendiri.

●       Tetap Produktif Selama Work From Home

Virtual office juga menciptakan suasana kerja yang lebih nyaman jika dibandingkan dengan jenis kantor fisik. Bahkan para karyawan pun bisa bekerja secara produktif dari mana saja.

●       Lokasi Strategis dan Prestisius

Banyak penyedia bisnis workspace virtual office berlokasi di wilayah yang strategis. Hal inilah yang juga menjadi alasan mengapa banyak penyewa lebih memilih menggunakan virtual office karena dapat meningkatkan nilai bisnis serta meningkatkan branding bisnis mereka.

●       Fasilitas Lengkap

Keunggulan lain dari menggunakan workspace virtual office adalah karena tersedianya beragam fasilitas layaknya kantor atau perusahaan berbasis konvensional. Beberapa fasilitas yang disediakan di antaranya ialah layanan resepsionis, ruang meeting, telepon kantor, mail handling, fax dan masih banyak lagi.

●       Kontrak Fleksibel

Jika dibandingkan dengan kantor konvensional, kehadiran workspace virtual office juga dianggap memiliki nilai tambah dari segi perpanjangan kontrak yang lebih fleksibel. Para penyewa bisa mengontrak virtual office dengan minimum waktu ialah selama 3 bulan.

Oleh sebab itu, banyak pebisnis lebih menyukai konsep workspace virtual office daripada jenis kantor fisik pada umumnya.

Pengajuan KTA Semakin Mudah bersama DBS KTA

Mengembangkan bisnis workspace virtual office memang membutuhkan budget yang tidak sedikit. Oleh sebab itu, kehadiran kredit tanpa agunan dari DBS KTA bisa menjadi solusi bagi Anda yang terkendala modal pengembangan usaha.

Berikut adalah beberapa keunggulan yang bisa Anda nikmati saat mengajukan DBS KTA.

  • Pinjaman Hingga 300 Juta
  • Bunga flat mulai dari 0,88% per bulan
  • Cicilan hingga 36 bulan
  • Persyaratan mudah. Anda hanya perlu memastikan bahwa Anda berdomisili di Jabodetabek, memiliki e-KTP dan NPWP, berpenghasilan minimum 5 juta, dan memiliki kredit bank lain dengan limit sedikitnya 10 juta.
  • Approval 3-5 hari kerja

Jika Anda membutuhkan pinjaman modal usaha tanpa jaminan untuk mengembangkan bisnis virtual office dalam waktu dekat, silahkan mengajukan kredit tanpa agunan bersama DBS KTA saja.

Untuk informasi selengkapnya mengenai KTA, bisa Anda cek lewat link berikut https://www.dbs.id/digibank/id/id/pinjaman/produk-pinjaman/digibank-kta-instan.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top